Rabu, 17 September 2008

Jenis-jenis kabel yang digunakan dalam jaringan komputer


Jenis-jenis kabel yang digunakan dalam jaringan komputer


Tipe pengkabelan

terdapat beberapa tipe pengkabelan yang biasa digunakan dan dapat digunakan untuk mengaplikasikan jaringan, yaitu:

  1. Thin Ethernet (Thinnet), memilki keunggulan dalam hal biaya yang relatif lebih murah dibandingkan dengan tipe pengkabelan lain serta pemasangan komponennya lebih mudah.

  2. Thick Ethernet (Thicknet), dengan Thick Ethernet atau thicket jumlah komputer yang dapat dihubungkan dalam jaringan akan lebih banyak dan jarak antara komputer dapat diperbesar.

  3. Twisted Pair Ethernet, terbagi menjadi 2 jenis yaitu shielded dan unshielded.

  4. Fiber Optic, jaringan yang menggunakan Fiber Optic (FO) biasanya perusahaan besar, dikarenakan harga dan proses pemasangannya lebih sulit.



Tidak ada komentar: